Kisah Penyebaran Agama Islam di Bolaang Mongondow

2017-06-09 24

Masuknya agama islam di daerah Bolaang Mongondow pada zaman dulu tak lepas dari peran para raja-raja yang memerintah kerajaan Bolaang Mongondow. Meski tak menyisakan benda-benda sejarah yang dapat mengenang masa pemerintahan mereka namun kehadiran makam beberapa raja dan keturununan raja dapat menceritakan bagaimana perjalanan islam masuk ke Bolaang Mongondow.