Usai Rayakan Ulang Tahun Thalia, Sarwendah Diboyong ke Rumah Sakit

2017-06-06 5


Usai merayakan ulang tahun putrinya Thalia, istri Ruben Onsu, Sarwendah langsung diboyong ke rumah sakit, malam tadi, karena mengalami demam tinggi.