Untuk mengantisipasi aksi geng motor yang meresahkan warga, puluhan personel gabungan TNI-Polri bersenjata lengkap melakukan patroli di wilayah Jagakarsa, Jakarta Selatan.