Polisi Tembak Pelaku Pembunuhan dan Pencabulan

2017-05-24 10

VIVA.co.id – Pelaku pembunuhan yang disertai pencabulan seorang bocah perempuan beberapa waktu lalu akhirnya ditangkap polisi di Palembang, Sumatera Selatan.