Ovarium 3D Printer membantu tikus tak subur menghasilkan keturunan - Tomonews

2017-05-23 2

OVARIUM CETAK 3D MENGHASILKAN KETURUNAN YANG SEHAT PADA TIKUS

Ovarium yang dicetak dengan 3D printer membantu tikus tak subur menghasilkan keturunan.

Para peneliti telah menciptakan ovarium buatan menggunakan teknologi 3D-printing, dan telah berhasil mengembalikan kesuburan pada tikus yang sebelumnya disterilkan.

Ovarium buatan adalah perancah cetak 3D multi-layer yang terbuat dari gelatin, hydrogel biologis yang cukup kuat untuk menjadi mandiri.

Perancah dipenuhi dengan folikel ovarium, yang mengandung sel-sel telur matang.

Struktur kemudian ditransplantasikan ke tikus tak subur, dimana folikel terus berkembang sampai ovulasi.

Para peneliti mengatakan implan ovarium dapat membantu wanita penderita kanker, dalam hal terapi penggantian hormon.

[CMP] 3D PRINTING
3D-printing telah dipakai untuk berbagai hal lainnya!