Widodo Cahyono Putro akhirnya resmi ditunjuk menjadi pelatih kepala Bali United. Mantan pelatih Driwijaya FC itu dikontrak hingga Desember 2017.