Kereta Barang Tabrak Truk di Pelabuhan Tanjung Priuk

2017-05-11 248

VIVA.co.id – Sebuah rangkaian kereta barang menabrak truk trailer di Pelabuhan Tanjuk Priuk tadi malam. Sopir dan kernet truk selamat karena berhasil menyelamatkan diri.