Warga Australia Ditemukan Tewas di Rumah Kontrakan

2017-05-09 4

VIVA.co.id – Seorang warga negara Australia petang kemarin, Senin, 8 Mei 2017 ditemukan tewas di rumah kontrakannya di Sanur, Bali. Polisi kini tengah menyelidiki penyebab kematian pria tersebut.