Pemerintah berencana membubarkan sejumlah ormas yang terpantau tak sejalan ideologi Pancasila. Pembubaran ormas akan ditempuh pemerintah lewat peradilan hukum.