293 Tahanan Kabur Berhasil Ditangkap, 155 Napi Masih Buron
2017-05-08 64
VIVA.co.id – Dari 448 narapidana yang melarikan diri Jumat lalu, 5 Mei 2017 dari Rutan Pekanbaru, Riau, 293 orang telah ditangkap dan 155 orang lainnya dalam pencarian. Tim gabungan terkendala belum adanya daftar pencarian orang dari pihak rutan.