Lagi Asyik Bermain, Empat Bocah Ini Ditabrak Taksi Online di Medan
2017-04-27
15
Empat bocah terluka usai ditabrak pengendara taksi online di Medan Sumatera Utara. Sang sopir mengaku tidak melihat keempat bocah yang tengah bermain diparkirsebuah ruko di Medan.