Alat Berat Dikerahkan untuk Evakuasi Korban Longsor Ponorogo

2017-04-18 16



Tim SAR hingga Sabtu malam masih mencari 22 orang warga yang tertimbun oleh tanah longsor di Ponorogo, Jawa Timur. Tiga unit eskavator dikerahkan untuk membantu dalam pengevakuasian korban longsor.