Jumlah investor lokal di pasar modal Indonesia masih lebih rendah ketimbang negara tetangga. Prod" /> Jumlah investor lokal di pasar modal Indonesia masih lebih rendah ketimbang negara tetangga. Prod"/>
Jumlah investor lokal di pasar modal Indonesia masih lebih rendah ketimbang negara tetangga. Produk-produk Fintech yang sudah ada sekarang mulai berjualan produk pasar modal misalnya reksa dana. Sekarang anda bisa membeli reksa dana secara online. Sseberapa cepat jualan reksa dana online akan berkembang? Ady Pangerang dari Asosiasi Fintech Indonesia akan menjelaskan secara detail.