Mitra Kukar FC Datangkan Mohammed Sissoko
2017-04-18
88
Mitra Kukar akhirnya resmi mendatangkan marquee player Mohammed Sissoko untuk bermain di Liga 1. Klub berjuluk Naga Mekes mendaratkan mantan pemain Liverpool dengan durasi kontrak hingga akhir musim nanti.