Polisi Minta Maaf Soal Swa Foto di Depan Mayat Begal

2017-04-15 1


Polisi meminta maaf atas beredarnya swa foto Tim Khusus Anti Bandit Polresta Bandar Lampung dengan lima jenazah terduga pelaku begal di media sosial.