Dari Sukabumi Jawa Barat, rumah produksi petasan meledak dan menghancurkan seisi rumah. Polisi masih menyelidiki kasus ini dengan menyita sejumlah barang bukti.