Setelah kisruh yang terjadi di tubuh DPD RI, Oesman Sapta Odang terpilih secara aklamasi menjadi Ketua DPD dalam sidang paripurna.