Buleleng- Warga Banyu Poh, Grogak, Buleleng arak ogoh-ogoh keliling desa, pada Senin (27/3/2017). Pemandangan arak-arak ogoh-ogoh di desa tersebut ada yang berbeda, pasalnya puluhan banser dari Nahdatul Ulama ikut mengamankan jalannya ritual keagamaan tersebut. Usai diarak keliling desa, 19 ogoh-ogoh di desa banyu poh langsung dibakar. Ogoh-ogoh merupakan simbol butakala.