Julia Perez mendapat suntikan semangat dari Ustad Zaki Mirza yang membawakan hadiah spesial dari Imam Masjidil Haram, Mekah, Arab Saudi, berupa tasbih dan parfum.