Persebaya Gelar Seleksi Pemain
2017-03-16
18
Nama Besar Persebaya Surabaya masih menjadi daya tarik bagi pemain lokal berkualitas untuk mencoba bergabung. Tak heran jika seorang striker yang pernah memperkuat Persela Lamongan dan Madura United saat ini mengikuti seleksi di tim Bajol Ijo.