Setelah dua hari hilang akibat diterjang banjir dan terseret arus, sebuah truk pengangkut batu kali di Wonogiri, Jawa Tengah akhirnya ditemukan warga.