Warga Bidara Cina Berharap Janji Pemprov DKI Ganti Rugi Lahan

2017-02-23 3

Warga Bidara Cina mengharapkan Pemprov DKI Jakarta memenuhi janji mengganti rugi lahan yang akan digunakan sebagai inlet sodetan Ciliwung sesuai NJOP. Sudah 2 tahun proyek ini tertunda.