Sekolah Kebajiran, Seluruh Siswa SMA Negeri 8 Diliburkan

2017-02-16 4


Luapan kali Ciliwung membuat SMA Negeri 8 Bukit Duri terendam banjir. Pihak sekolah pun terpaksa meliburkan seluruh siswanya.