Hujan deras yang mengguyur Ponorogo, Jawa Timur membuat tiga pengendara motor tertimpa pohon tumbang. Satu orang tewas akibat luka parah di kepala.