Pembangunan Turap Kali Cipinang Berjalan 30 Persen #GoodJobInJakarta
2017-02-08
0
Pembangunan turap Kali Cipinang, tepatnya di Kelurahan Makassar, Jakarta Timur mencapai 30 persen. Dalam waktu 1 bulan ditargetkan turap sepanjang 60 meter dapat diselesaikan.