Sidang Kasus Penistaan Agama Hadirkan 5 Saksi

2017-01-27 346

VIVA.co.id – Sidang ke-5 kasus penistaan agama dengan terdakwa Basuki Tjahaja Purnama yang dilaksanakan hari ini akan menghadirkan 5 orang saksi Pedri Kasman, Burhanudin, Ibnu Baskoro, H Irena Handono dan H Wilyudin Abdul Rasyid Dhani.