Lippo Karawaci Gelar Pertunjukkan Barongsai Sambut Imlek

2017-01-25 14

Lippo Karawaci menyelengarakan pertunjukan barongsai, The Joy Spring In Lippo Village, sebuah rangkaian acara menyambut Tahun Baru Imlek 2568.