Lunch Talk: Sebar Guru Sampai Pelosok #3

2017-01-20 3

Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Asman Abnur menindaklanjuti Instruksi Presiden Joko Widodo untuk meratakan jumlah Aparatur Sipil Negara (ASN) di seluruh Indonesia.

Dalam kebijakan itu, Asman menekankan soal rencana distribusi tenaga pengajar atau guru sebagai bagian dari ASN agar ditempatkan di daerah pelosok. Kebijakan itu sebagai upaya pemerataan ASN.

Official Website: http://beritasatu.tv

Facebook.com/BeritaSatuTV
Youtube.com/BeritaSatu
@BeritaSatuTV