Hingga Kamis (19/1/2017) pukul 20.00 WIB, api di lokasi kebakaran Pasar Senen, Jakarta Pusat, belum padam. Banyak pedagang rugi karena barang dagangan tidak berhasil diselamatkan.