KY Periksa Pelapor dan Saksi Pelanggaran Etik Hakim Sarpin

2015-02-25 0

Komisi Yudisial (KY) mulai memeriksa pelapor dan saksi kasus dugaan pelanggaran etik dengan terlapor Hakim PN Jakarta Selatan Sarpin Rizaldi.