Perjalanan KRL dari arah Jakarta menuju Bogor maupun sebaliknya terganggu akibat kerusakan pantograph. KRL harus bergantian menggunakan satu jalur.