Apple Akan Buka Toko Retail di Korea Selatan
2017-01-06
2
Apple berencana membuka toko ritel di Korea Selatan, toko tersebut akan menjadi yang pertama di negara pesaing mereka yakni Samsung. Perusahaan pembuat Iphone ini telah mengumumkan dengan melakukan perekrutan karyawan untuk 15 posisi.