KPK Periksa 3 Tersangka Suap Bakamla

2017-01-03 1

3 Tersangka suap pengadaan proyek monitoring satelite di Bakamla kembali diperiksa KPK. Pemeriksaan ini untuk memperpanjang masa penahanan hingga 40 hari ke depan.