Dialog: Politik Dinasti Rawan Korupsi #1
2017-01-03
5
OTT KPK di Klaten, Jawa Tengah, kian menguak adanya politik dinasti yang kental aroma KKN. Membahas hal ini bersama Juru Bicara KPK Febri Diansyah, Dirjen Otonomi Daerah Soni Sumarsono dan Koordinator ICW Adnan Topan Husodo.