Polres Pidie Tangkap Empat Peneror Warga Bersenjata AK-56

2016-12-29 10

Satuan Reserse dan Kriminal Polres Pidie, Aceh, tangkap empat orang peneror aparat Desa Cot Cantik, Kecamatan Sakti, Kabupaten Pidie, Provinsi Aceh. Dari tangan pelaku, Polisi menyita sepucuk senjata laras panjang jenis AK-56 serta 10 butir peluru.