Tim Densus 88 menggrebek empat terduga teroris di sebuah kolam terapung warga, Jatiluhur, Purwakarta, Jawa Barat. Warga di sekitar lokasi pun menjadi heboh.