Masyarakat di berbagai negara di Dunia merayakan Natal cara yang spesial dan unik. Seperti di San Francisco, Amerika Serikat Santa Claus menyelam di bawah air sambil menghibur anak-anak, sedangkan di Madrid, Spanyol ribuan orang berkostum Santa memeriahkan lomba lari maraton.