Hary Tanoe Dorong Pengusaha Taiwan Berinvestasi di Indonesia

2016-12-14 2



Investasi jadi kunci bergerak roda pembangunan dan juga ekonomi. Salah satu mitra potensial adalah Taiwan, dan untuk membangun kerjasama perlu ada proteksi.