Polisi Tangkap Pelaku Penyebar Isu Rush Money

2016-11-28 8


Mabes Polri menangkap pelaku penyebar isu Rush Money yang sempat menjadi viral di media sosial. Tersangka berinisial AR mengunggah foto di akun Facebook bernada provokatif.