Habib Rizieq Yakin Keterangannya di Bareskrim Langsung Masuk BAP

2016-11-24 12

Habib Rizieq diperiksa Bareskrim Polri, Rabu (23/11/2016) pagi sebagai saksi ahli pelapor kasus dugaan penistaan agama oleh Basuki Tjahaja Purnama (Ahok). Rizieq mengaku keterangan yang telah disampaikan saat gelar perkara kemarin dimasukkan ke Berita Acara Pemeriksaan (BAP).