Seorang pria di Blitar, Jawa Timur, tiba-tiba mengamuk dan menganiaya warga lansia. Seorang lansia tewas dan tiga orang lainnya mengalami luka-luka.