Tren Sulam Alis Berbahan Herbal Kian Diminati
2016-10-22
2
Tren sulam alis kian diminati kaum Hawa. Produk dan bahan yang ditawarkan pun beraneka ragam. Di Yogyakarta, seorang pakar kecantikan melakukan sulam alis dengan bahan herbal dan aman bagi kulit.