Polisi Kirim Tim Khusus ke Tempat Pendidikan Sultan Aziansyah

2016-10-22 7

Polda Metro Jaya berencana mengirim tim khusus ke Ciamis, Jawa Barat untuk menelusuri pondok pesantren yang jadi tempat pendidikan Sultan Aziansyah. Mabes Polri telah menyebut Sultan Aziansyah, penyerang Polisi di Cikokol, Tangerang sebagai pengikut ISIS.