Elma Theana Diperiksa Sebagai Saksi Kasus Aa Gatot

2016-10-20 2


Elma Theana ikut terseret kasus kepemilikan senjata api ilegal milik Aa Gatot. Elma diperiksa sebagai saksi dan ia memberikan kesaksian bahwa dirinya pernah ditunjukkan senjata api milik Aa Gatot.