Seorang pria di Gowa, Sulawesi Selatan ditemukan tewas saat akan ijab kabul di hari pernikahannya. Korban ditemukan di bawah pohon dengan sejumlah luka bekas penganiayaan.