Pingsan dan Bermain Ponsel Warnai Upacara Pengibaran Bendera

2016-08-18 20

Pelaksanaan Upacara Kemerdekaan RI ke-71 di Kota Cirebon, Jawa Barat sempat diwarnai insiden kecil yaitu banyaknya peserta yang jatuh pingsan. Sementara di Bogor, Jawa Barat, banyak peserta upacara bermain telepon genggam dan mengobrol.