Pemudik Padati Stasiun Gambir Hari Kedua Lebaran

2016-07-07 7

Memasuki hari kedua lebaran banyak warga yang akan mudik melalui Stasiun Gambir, Jakarta. Sebagian besar pemudik memilih pulang kampung di hari kedua Idulfitri, Kamis (7/7/2016), karena menghindari kepadatan.