Hari ini, Ahad (3/7/2016) atau H-3 lebaran, pemudik memadati Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten. Suasana ini lebih ramai dibanding kemarin atau H-4, jumlah penumpang lebih sedikit.