Oknum Polisi Diduga Perkosa Gadis di Bali Selama 5 Tahun
2016-06-16
25
VIVA.co.id – Seorang oknum polisi berpangkat Iptu diduga memperkosa seorang gadis di bawah umur selama 5 tahun. Polda Bali kini sedang menyelidiki kasus yang mencoreng institusi Polri itu.