Muhammadiyah Berharap Pemerintah Sama Tetapkan 1 Ramadan
2016-06-05
2
Pimpinan Pusat Muhammadiyah berharap sidang isbat yang akan diselenggarakan pemerintah melahirkan keputusan 1 Ramadan yang sama dengan Muhammadiyah. Bila berbeda Muhammadiyah berharap semua pihak dapat saling menghargai.